Cara Menghilangkan Atribusi Pada Blog

Cara Menghilangkan Atribusi Pada Blog

Hallo... Assalamualikum ^^
Kali ini saya akan berbagi sebuah tips yang mungkin agan agan semua sudah banyak yang tahu, tetapi sangat merepotkan dan membuat pusing untuk bloggers baru seperti saya ini :). Yaitu Cara Menghilangkan Atribusi Pada Blog.

Langsung saja:
1. Login ke akun blogger agan
2. Masuk ke Template >> Edit HTML
3. Pasang kode dibawah ini di atas kode ]]></b:skin>
Kode:
#Attribution1 {height:0px; visibility:hidden; display:none; }
4. Simpan Template dan lihat hasilnya.

Sekian dari  saya semoga artikel tentang Cara Menghilangkan Atribusi Pada Blog dapat bermanfaat bagi kita semua. Terimakasih

0 Response to "Cara Menghilangkan Atribusi Pada Blog"

Post a Comment

Pengunjung yang baik adalah pengunjung yang meninggalkan jejak setelah membaca